Berita Terkini Maluku
Sunday, January 25, 2026
  • Login
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
Berita Terkini Maluku
No Result
View All Result
Home Berita

Pemeriksaan Gratis, Senyum Lebih Pasti

Oleh Mahasiswa Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Maju : dr Annisa Zakiah Jamlean

Admin by Admin
December 9, 2025
in Berita, Maluku, Wisata
Pemeriksaan Gratis, Senyum Lebih Pasti

Lensa Maluku, – Pemerintah di bawah Kepemimpinan Presiden Prabowo sepertinya memang sangat serius menyikapi hal-hal prinsip mengenai Sumber Daya Manusia.

Sikap ini ditunjukkan dengan berbagai program Prabowo yang menomor satukan kebutuhan Masyarakat, mulai dari MBG untuk Ibu Hamil dan Anak-Anak Sekolah yang diluncurkan pada Bulan Januari 2025 lalu.

RELATED POSTS

Polsek Namlea Amankan 160 Liter Sopi di Desa Jamilu dan Sanleko

Peduli Kemanusiaan, Penjualan Hasil Panen Raya Lapas Wahai Disalurkan Ke Korban Bencana Sumatera

Kemudian di Februari 2025 Prabowo juga meluncurkan program Cek Kesehatan Gratis sebagai Bagian dari Hasil Terbaik Cepat atau disebut PHTC, untuk mewujudkan Masyarakat yang Sehat, Produktif dan Terlindungi Sejak Dini.

Cek Kesehatan Gratis dibedakan berdasarkan kelompok usia. Mulai dari kelompok Bayi yang baru lahir, lalu kelompok Balita dan Anak pra Sekolah, ada juga kelompok Anak Sekolah dan Remaja, Kelompok Dewasa, dan yang terakhir Kelompok Lansia.

Dari semua kelompok itu, kebijakan Cek Kesehatan Gratis bisa dinikmati oleh Warga Indonesia semua usia setia setahun sekali, keculi Ibu Hamil dan Bayi yang baru lahir, karena mereka mendapatkan Cek Kesehatan Gratis secara rutin melalui Puskesmas terdekat atau Posyandu.

Program ini sudah dilaksanakan di seluruh penjuru daerah di Indonesia, tanpa terkecuali Kabupaten Buru, Maluku.

Cek Kesehatan Gratis bertujuan memeriksa kesehatan sekali dalam setahun guna mendeteksi dini penyakit.

Jika dalam pemeriksaan ditemukan ada kelainan, peserta akan dirujuk ke Puskesmas untuk penanganan lebih lanjut.

Jangkauannya tentu saja memiliki spesifik yang berbeda-beda, seperti untuk anak sekolah sendiri ada pemeriksaan Gizi, Tekanan Darah, Gula Darah, Screening Anemia, Deteksi Merokok, Hepatitis B/C, dan lain sebagainya.

Sementara untuk usia Produktif bisa meliputi pemeriksaan Gula Darah dan Pengukuran Tekanan Darah, begitupun untuk Lansia. Dan program ini dijalankan melalui kegiatan Posyandu, ke sekolah-sekolah, atau bisa juga dengan cara “jemput bola” oleh Tim Puskesmas ke desa-desa dan kegiatan Masyarakat.

Sebagai Nakes, saya pribadi melihat Program ini sebagai Oase dalam kehidupan kita sehari-hari. Saat melihat ada kesenjangan karena Masyarakat dengan Ekonomi menengah bawah tampak tidak terlalu perduli dengan kesehatan mereka, padahal hal itu penting untuk diperiksakan secara berkala agar menjadi Alarm pada tubuh.

Kita memang tidak bisa menutup mata dari kesenjangan yang jelas terlihat bahwa ketika kamu dari keluarga yang “ada” maka mudah saja bagi kamu untuk mau aware dengan pemeriksaan-pemeriksaan kesehatan yang mungkin terlihat tidak semenakutkan itu biayanya.

Sementara bagi Masyarakat Menengah bawah, aware dengan Kesehatan bukan kebutuhan Primer karena yang paling utama bagi mereka adalah Beras dan Ikan. Sehingga program ini terlihat seperti Oase yang tiba-tiba muncul memberikan satu tetes air yang cukup menghilangkan dahaga di tengah-tengah gurun pasir tandus.

Cek Kesehatan Gratis, bagi saya pribadi sudah mencakup kasta tertinggi dalam hal mampu membuat Masyarakat Menengah Bawah bisa dengan mudahnya ikut aware terhadap gejala atau penyakit apa yang tiba –tiba menyerang tubuh mereka.

Hanya saja Implementasi di lapangan saya rasa masih sangat kurang maksimal dijalankan di daerah. Sebab untuk beberapa sekolah yang didatangi, baru terealisasi sebagian kecil, dan juga permasalahan keduanya adalah kebijakan dari Pemerintah jangka waktu pemeriksaan secara berkala harus berjarak satu tahun.

Menurut logika saya, setahun itu bisa membuat suatu gejala yang terlewati proses Screening tumbuh menjadi penyakit dan bisa saja merubah kondisi tubuh seseorang menjadi serius.

Sebab ada beberapa Pemeriksaan dalam Cek Kesehatan Gratis yang penyakitnya bisa berkembang menjadi Penyakit yang beresiko. Sehingga sayang sekali, jika kita punya Program yang didukung oleh Pemerintah sebagus ini, tapi kita tidak bisa implementasikan dengan maksimal.

Dengan demikian, saya berharap Kementrian Kesehatan kita bisa bekerja lebih maksimal lagi untuk melakukan evaluasi Program Cek Kesehatan Gratis ini, karena secara tidak langsung program Cek Kesehatan Gratis memiliki irisan yang jelas dengan program Prabowo lainnya seperti Makan Bergizi Gartis, untuk mendukung Pemberatasan Stunting dan Memberantas Kesenjangan yang ada di Indonesia.

Terakhir, seperti apa kata Pak Prabowo, “Pelayanan Kesehatan Masyrakat yang layak merupakan Kewajiban Negara, dan harus tersedia secara merata untuk seluruh Rakyat Indonesia, terutama bagi yang kurang mampu”.

Dari statement itu jelas Pak Prabowo memberikan oase kepada hampir 24 Juta Masyrakat kurang mampu agar pentingnya tetap memiliki sehat dalam diri, karena Negara ada bersama kita untuk menjamin itu.(LM-04)

Admin

Admin

Related Posts

Polsek Namlea Amankan 160 Liter Sopi di Desa Jamilu dan Sanleko

Polsek Namlea Amankan 160 Liter Sopi di Desa Jamilu dan Sanleko

by Admin
January 24, 2026
0

Lensa Maluku, - Polsek Namlea mengamankan 160 liter minuman keras (miras) Sopi milik warga di Desa Jamilu dan Sanleko, Kec....

Peduli Kemanusiaan, Penjualan Hasil Panen Raya Lapas Wahai Disalurkan Ke Korban Bencana Sumatera

Peduli Kemanusiaan, Penjualan Hasil Panen Raya Lapas Wahai Disalurkan Ke Korban Bencana Sumatera

by Admin
January 24, 2026
0

Lensa Maluku, - Wujud kepedulian terhadap sesama melalui aksi kemanusiaan bagi para korban bencana alam yang melanda wilayah Pulau Sumatera,...

Pastikan Sarana Komunikasi Sesuai Aturan, Lapas Wahai Sosialisasikan Tata Tertib Penggunaan Wartelsus

Pastikan Sarana Komunikasi Sesuai Aturan, Lapas Wahai Sosialisasikan Tata Tertib Penggunaan Wartelsus

by Admin
January 24, 2026
0

Lensa Maluku, - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai memperkuat komitmen pemberantasan alat komunikasi ilegal melalui sosialisasi intensif tata tertib...

Rutin Yasinan, Warga Binaan Lapas Wahai Semakin Beriman dan Bertaqwa

Rutin Yasinan, Warga Binaan Lapas Wahai Semakin Beriman dan Bertaqwa

by Admin
January 24, 2026
0

Lensa Maluku,— Rutinitas yasinan setiap pekan pada malam Jumat di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai merupakan salah satu program...

Pasca Panen Raya Jagung, Warga Binaan Lapas Wahai Lanjut Bertanam Bibit Perkuat Kemandirian Pangan

Pasca Panen Raya Jagung, Warga Binaan Lapas Wahai Lanjut Bertanam Bibit Perkuat Kemandirian Pangan

by Admin
January 24, 2026
0

Lensa Maluku,– Pasca panen raya jagung pekan lalu, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Wahai kembali mengembangkan program pertanian berkelanjutan dengan menanam bibit...

Next Post
Unpati Bersama Pemda Bursel Gelar Monev RPL Semester Gasal 2025/2026

Unpati Bersama Pemda Bursel Gelar Monev RPL Semester Gasal 2025/2026

Unpatti Ambon Gelar Program RPL Untuk 222 Mahasiswa Buru Selatan, Kuliah Singkat Bisa Lulus 2 Tahun

Unpatti Ambon Gelar Program RPL Untuk 222 Mahasiswa Buru Selatan, Kuliah Singkat Bisa Lulus 2 Tahun

Discussion about this post

RECOMMENDED

Korupsi Rp4,8 Miliar RSUD Salim Alkatiri Bursel, Kajati Maluku Rudy Irmawan Didesak Bertindak: Samsul Sampulawa Harus Diperiksa

January 25, 2026
Polsek Namlea Amankan 160 Liter Sopi di Desa Jamilu dan Sanleko

Polsek Namlea Amankan 160 Liter Sopi di Desa Jamilu dan Sanleko

January 24, 2026

Berita Populer

  • BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DPD Golkar Bursel Mengecam Keras Tindakan Pemukulan oleh ZT Kepada Korbid Kepartain Golkar Bursel, Polres di Minta Percepat Proses Hukum

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Quick Count Pilkada Bursel Safitri – Hempri Unggul 36 Persen mengalahkan Dua Pesaingnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Temuan Belatung di MBG, Ketua BRNR Bursel Sudirman Buton Tegaskan Prosedur Keamanan dan Kebersihan MBG Jadi Prioritas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Tim Kampanye MANDAT Ketangkap Main Judi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Contact

© 2022 Lensamaluku.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata

© 2022 Lensamaluku.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In