Berita Terkini Maluku
Thursday, January 22, 2026
  • Login
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
Berita Terkini Maluku
No Result
View All Result
Home Berita

Terus Konsisten, Lapas Namlea Masifkan Produksi Minyak Kayu Putih 86

Admin by Admin
November 30, 2025
in Berita, Daerah
Terus Konsisten, Lapas Namlea Masifkan Produksi Minyak Kayu Putih 86

Lensa Maluku, – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea secara konsisten terus memproduksi salah satu produk lokal dan ciri khas Pulau Buru yakni Minyak Kayu Putih. Setelah paruh 2025 lalu mulai dijalankan, Lapas Namlea terus memasifkan pembuatan Minyak Kayu Putih yang dikenal dengan mereknya “Minyak Kayu Putih 86”.

Sebagaimana yang terlihat di Kettel 86 pada Sabtu (29/11), warga binaan dibawah pengawasan staf subseksi pembinaan melakukan proses pengisian daun kayu putih sebanyak 6 karung didalam drum penguapan yang akan melalui beberapa proses sebelum akhirnya menjadi minyak kayu putih.

RELATED POSTS

Kapolda Maluku Irjen Pol. Dadang Hartanto Usulkan Pembangunan Mapolres Buru Selatan ke Mabes Polri, Ini Pesannya

Menguji Integritas Penegak Hukum: Kajati Maluku Diminta Bongkar Tuntas Korupsi Dana Pramuka dan Covid-19

Kepala Lapas Namlea, Muhammad M. Marasabessy menyampaikan konsistensi Lapas Namlea dalam memproduksi minyak kayu putih merupakan bagian dari optimalisasi pembinaan kemandirian warga binaan dan pemberdayaan untuk menghasilkan produk UMKM sebagaimana yang diinstruksikan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan dalam 13 Program Akselerasi.

“Kami pastikan produksinya terus berjalan dan tidak terputus dikarenakan minyak kayu putih merupakan produk kebanggaan kami dan menjadi satu-satunya Lapas di Maluku yang memproduksinya. Produk ini akan terus kami perbanyak sebagai salah satu ikon dari Lapas Namlea itu sendiri,” kata Marasabessy.

Terkait pemasaran, ia menambahkan Lapas Namlea masih terus berproses untuk memperkenalkannya kepada masyarakat. “Kita akan berupaya akan produk ini berkembang dan dikenal banyak orang. Minyak kayu putih yang kami produksi ini asli dan tanpa campuran apapun sehingga khasiat dan kegunaannya masih sangat baik,” tambah Marasabessy.

Sementara itu, Kepala Subseksi Pembinaan, Mustafa La Abidin menjelaskan saat ini, Lapas Namlea telah memproduksi 354 liter minyak kayu putih semenjak Juni 2025 lalu dimana setiap kali pembuatan perharinya bisa menghasilkan 5 liter minyak. “Untuk saat ini kurang lebih sudah ada tiga ratusan liter yang kami hasilkan. Karena masaknya yang berlangsung selama 8 jam jadi kami bisa kasilkan 5 liter dalam sehari. Sepenuhnya yang melakukan proses ini adalah warga binaan yang sudah berpengalaman,” jelas Mustafa.

Produksi minyak kayu putih 86 ini merupakan salah satu pembinaan dengan potensi menjanjikan yang dapat mendorong produktivitas warga binaan maupun produk UMKM di Lapas Namlea. Kedepan produk ini juga direncanakan akan masuk dalam pameran hasil karya warga binaan yang akan diselenggarakan Direktorat Jenderal Pemasyarakatan pada 19 Desember hingga 25 Desember 2025 mendatang.(LM-04)

Admin

Admin

Related Posts

Kapolda Maluku Irjen Pol. Dadang Hartanto Usulkan Pembangunan Mapolres Buru Selatan ke Mabes Polri, Ini Pesannya

Kapolda Maluku Irjen Pol. Dadang Hartanto Usulkan Pembangunan Mapolres Buru Selatan ke Mabes Polri, Ini Pesannya

by Admin
January 21, 2026
0

Lensa Maluku, - Kepolisian Daerah Maluku memastikan komitmennya dalam memperkuat pelayanan keamanan di Kabupaten Buru Selatan. Salah satu langkah yang...

Menguji Integritas Penegak Hukum: Kajati Maluku Diminta Bongkar Tuntas Korupsi Dana Pramuka dan Covid-19

Menguji Integritas Penegak Hukum: Kajati Maluku Diminta Bongkar Tuntas Korupsi Dana Pramuka dan Covid-19

by Admin
January 21, 2026
0

Lensa Maluku, – Publik Maluku kembali menaruh perhatian serius terhadap kinerja penegak hukum, khususnya Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku di bawah...

Pastikan Pembinaan Berhasil, Satu Warga Binaan Lapas Wahai Tes Urine Jelang Bebas

Pastikan Pembinaan Berhasil, Satu Warga Binaan Lapas Wahai Tes Urine Jelang Bebas

by Admin
January 21, 2026
0

Lensa Maluku, – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai kembali tunjukkan komitmennya dalam memastikan keberhasilan program pembinaan bagi Warga Binaan....

Bupati Buru Selatan Terima Kunker Kapolda Maluku Irjen Pol. Prof. Dr. Dadang Hartanto

Bupati Buru Selatan Terima Kunker Kapolda Maluku Irjen Pol. Prof. Dr. Dadang Hartanto

by Admin
January 21, 2026
0

Lensa Maluku,- Bupati Buru Selatan La Hamidi menerima kunjungan kerja Kapolda Maluku Irjen Pol. Prof. Dr. Dadang Hartanto bersama Ketua...

Kapolda Maluku Kunjungi Polres Buru Selatan, Tekankan Pelayanan Publik Polri di Daerah

Kapolda Maluku Kunjungi Polres Buru Selatan, Tekankan Pelayanan Publik Polri di Daerah

by Admin
January 21, 2026
0

Lensa Maluku, - Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku Irjen Pol. Prof. Dr. Dadang Hartanto, S.H., S.I.K., M.Si melakukan kunjungan kerja...

Next Post
Gubernur Hendrik Lewerissa Pimpin Upacara Kedinasan, Kenang Almarhum Said Assagaff sebagai Pemimpin Berintegritas

Gubernur Hendrik Lewerissa Pimpin Upacara Kedinasan, Kenang Almarhum Said Assagaff sebagai Pemimpin Berintegritas

WAGUB MALUKU: PENANGANAN AIDS BELUM MAJU, PERLU GERAKAN BERSAMA DAN PERAN AGAMA

WAGUB MALUKU: PENANGANAN AIDS BELUM MAJU, PERLU GERAKAN BERSAMA DAN PERAN AGAMA

Discussion about this post

RECOMMENDED

Kapolda Maluku Irjen Pol. Dadang Hartanto Usulkan Pembangunan Mapolres Buru Selatan ke Mabes Polri, Ini Pesannya

Kapolda Maluku Irjen Pol. Dadang Hartanto Usulkan Pembangunan Mapolres Buru Selatan ke Mabes Polri, Ini Pesannya

January 21, 2026
Menguji Integritas Penegak Hukum: Kajati Maluku Diminta Bongkar Tuntas Korupsi Dana Pramuka dan Covid-19

Menguji Integritas Penegak Hukum: Kajati Maluku Diminta Bongkar Tuntas Korupsi Dana Pramuka dan Covid-19

January 21, 2026

Berita Populer

  • BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DPD Golkar Bursel Mengecam Keras Tindakan Pemukulan oleh ZT Kepada Korbid Kepartain Golkar Bursel, Polres di Minta Percepat Proses Hukum

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Quick Count Pilkada Bursel Safitri – Hempri Unggul 36 Persen mengalahkan Dua Pesaingnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Temuan Belatung di MBG, Ketua BRNR Bursel Sudirman Buton Tegaskan Prosedur Keamanan dan Kebersihan MBG Jadi Prioritas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Tim Kampanye MANDAT Ketangkap Main Judi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Contact

© 2022 Lensamaluku.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata

© 2022 Lensamaluku.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In