Berita Terkini Maluku
Friday, November 7, 2025
  • Login
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
Berita Terkini Maluku
No Result
View All Result
Home Berita

Survei SDI: SMS-GES Unggul Di Pilkada Bursel

Admin by Admin
December 3, 2020
in Berita, Daerah, Maluku, Nasional
Survei SDI: SMS-GES Unggul  Di Pilkada Bursel

Lensa Maluku – Hasil survei yang dilakukan Sinergi Data Indonesia (SDI) menunjukkan pasangan calon Bupati-Wakil Bupati Safitri Malik Soulissa-Gerson Eliaser Selsily (SMS-GES) unggul di Pilkada Kabupaten Buru Selatan (Bursel).

“Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati, Safitri Malik Soulissa- Gerson Eliaser Selsily unggul dengan prosentase 46, 14 persen,” ungkap Direktur Lembaga Survei Sinergi Data Indonesia (SDI) Barkah Pattimahu kepada wartawan di Ambon, Rabu (2/12/2020).

RELATED POSTS

Bupati La Hamidi di Minta Evaluasi Copot PJ Desa Siwatlahin

Hijrah di Balik Tembok, Ratusan Warga Binaan Lapas Namlea Refleksi diri Dengan Kegiatan Kerohanian

Posisi kedua, menurut Barkah, ditempati pasangan Haji Ali- Zainuddin Boy (22,73 persen) dan posisi ketiga pasangan Abdurahman Soulisa- Elisa Ferianto Lesnusa (10, 91 persen).

“Namun survei juga menunjukkan masih ada pemilik yang belum menentukan pilihan atau rahasia sebesar 20,23 persen,” ungkapnya.

Dijelaskan survei tersebut dilakukan SDI sejak 17-23 November 2020, menggunakan metode Multistage Random Sampling, dengan sampel responden 430 orang serta margin error 4,77 persen. Survei dilakukan secara tatap muka, dengan koresponden terbagi pada semua Kecamatan di Buru Selatan.

“Dari hasil survei ini diketahui, 46,14 persen pemilih di Buru Selatan memilih pasangan calon Safitri Malik Soulissa- Gerson Eliaser Selsily sebagai pengganti Tagop Soulisa,” jelas Barkah.

Ia juga menyebutkan, untuk partisipasi pemilih di Bursel tercatat 92,50 persen akan ke TPS dengan menggunakan protokol kesehatan Covid-19.

“Pemilih yang masih melihat perkembangan Covid-19 sebanyak  3,41 persen. Yang tidak datang ke TPS meski menggunakan APD 0,45 persen. Pemilih tidak tahu atau belum menjawab 3, 64 persen,” ungkapnya.

Barkah juga menjelaskan, hasil survei SDI menunjukkan pandangan pemilih terhadap politik indentitas yang dilakukan pasangan calon 6,82 persen setuju. Tidak setuju  52, 27 persen. Tidak tahu atau tidak jawab 40,91 persen.

“Mayoritas pemilih tidak akan memilih pasangan yang kampanye memakai isu etnis dan suku 73, 91 persen,” jelasnya.

Barkah memaparkan keunggulan pasangan SMS-GES karena lebih populer dan disukai oleh masyarakat. Bahkan kandidat yang dikenal masyarakat adalah Safitri Malik Soulissa 97,27 persen, Gerson Eliaser Selsily 90,45 persen, Haji Ali 89,77 Persen, Zainuddin Boy 83,86 persen, Abdurahman Soulisa 89, 77 persen, Elisa Ferianto Lenusa 78,18 persen.

“Mayoritas pemilih juga puas dengan kinerja Bupati Tagop Soulisa 70, 23 persen.  Terutama untuk keberhasilannya di pembangunan 60, 68 persen,” ujarnya. (LM-03)

Admin

Admin

Related Posts

Bupati La Hamidi  di Minta Evaluasi Copot PJ Desa Siwatlahin

Bupati La Hamidi di Minta Evaluasi Copot PJ Desa Siwatlahin

by Admin
November 6, 2025
0

Lensa Maluku, - Keresahan masyarakat Desa Siwatlahin, Kecamatan Fena Fafan, Kabupaten Buru Selatan, kini kembali mencuat ke permukaan. Sorotan tajam...

Hijrah di Balik Tembok, Ratusan Warga Binaan Lapas Namlea Refleksi diri Dengan Kegiatan Kerohanian

Hijrah di Balik Tembok, Ratusan Warga Binaan Lapas Namlea Refleksi diri Dengan Kegiatan Kerohanian

by Admin
November 6, 2025
0

Lensa Maluku, – Ratusan Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea menunjukkan komitmen yang kuat untuk meng-upgrade diri menjadi...

Berkah Panen, Warga Binaan Lapas Wahai Nikmati Hasil Usahatani

Berkah Panen, Warga Binaan Lapas Wahai Nikmati Hasil Usahatani

by Admin
November 6, 2025
0

Lensa Maluku, - Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai kembali nikmati hasil program pembinaan kemandirian melalui usahatani. Panen...

Lapas Wahai dan Koramil 1502-05 Teken PKS Perkuat Sinergi Pengamanan

Lapas Wahai dan Koramil 1502-05 Teken PKS Perkuat Sinergi Pengamanan

by Admin
November 6, 2025
0

Lensa Maluku, - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai dan Komando Rayon Militer (Koramil) 1502-05 Wahai secara resmi tanda tangani...

Kapolres Buru Tinjau Baileo Emarina, Rumah Damai Garda Terdepan Kamtibmas di Kecamatan Lilialy

Kapolres Buru Tinjau Baileo Emarina, Rumah Damai Garda Terdepan Kamtibmas di Kecamatan Lilialy

by Admin
November 6, 2025
0

Lensa Maluku, – Kapolres Buru AKBP Sulastri Sukidjang, S.H., S.I.K., M.M. melakukan peninjauan terhadap Baileo Emarina, yang dikenal sebagai Rumah...

Next Post
Jubir SMS-GES; Secara Defacto Pasangan SMS-GES Sudah Menang

Jubir SMS-GES; Secara Defacto Pasangan SMS-GES Sudah Menang

Ayu Hasanusi  : Partai Berkarya Dukung Perempuan Hebat Jadi Bupati Bursel

Ayu Hasanusi  : Partai Berkarya Dukung Perempuan Hebat Jadi Bupati Bursel

Discussion about this post

RECOMMENDED

Bupati La Hamidi  di Minta Evaluasi Copot PJ Desa Siwatlahin

Bupati La Hamidi di Minta Evaluasi Copot PJ Desa Siwatlahin

November 6, 2025
Hijrah di Balik Tembok, Ratusan Warga Binaan Lapas Namlea Refleksi diri Dengan Kegiatan Kerohanian

Hijrah di Balik Tembok, Ratusan Warga Binaan Lapas Namlea Refleksi diri Dengan Kegiatan Kerohanian

November 6, 2025

Berita Populer

  • BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DPD Golkar Bursel Mengecam Keras Tindakan Pemukulan oleh ZT Kepada Korbid Kepartain Golkar Bursel, Polres di Minta Percepat Proses Hukum

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Quick Count Pilkada Bursel Safitri – Hempri Unggul 36 Persen mengalahkan Dua Pesaingnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Temuan Belatung di MBG, Ketua BRNR Bursel Sudirman Buton Tegaskan Prosedur Keamanan dan Kebersihan MBG Jadi Prioritas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Tim Kampanye MANDAT Ketangkap Main Judi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Contact

© 2022 Lensamaluku.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata

© 2022 Lensamaluku.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In