Berita Terkini Maluku
Friday, November 28, 2025
  • Login
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
Berita Terkini Maluku
No Result
View All Result
Home Berita

Kerusakan Lingkungan Semakin Parah: Rustam Tukuboya Surati Presiden Minta Tutup Tambang Ilegal GB

Admin by Admin
January 27, 2025
in Berita, Daerah, Hukum, Maluku, Nasional
Kerusakan Lingkungan  Semakin Parah:   Rustam Tukuboya Surati Presiden Minta Tutup Tambang Ilegal GB

Lensa Maluku, – Politisi Partai Gerindra, Muh Rustam Fadly Tukuboya SH, menyurati Presiden RI, Prabowo Subiyanto seraya meminta agar tambang ilegal Gunung Botak (GB) di Kabupaten Buru segera ditutup dan ditata kembali.

Ditemui di Namlea, Minggu sore (26/1/2025), Muh Rustam Fadly Tukuboya SH, anggota DPRD Kabupaten Buru dua periode ini, mengaku baru saja menijau langsung kondisi terakhir aktifitas tambang ilegal GB.

RELATED POSTS

Ketua DPRD Bursel Desak Kapolres Bursel dan Kapolsek Waesama Segera Tuntaskan Kasus Kematian Gafar Wawangi

Tanamkan Jiwa Profesionalisme: Peserta Magang Kemenaker di Lapas Wahai Dibekali Materi Kamtib

“Saya saksikan langsung dampak kerusakan lingkungan yang semakin parah akibat aktifitas di Gunung Botak tidak tertata dengan baik. Cenderung ada pembiaran , sehingga yang menikmati keuntungan hanya oknum tertentu.Sedangkan daerah tidak dapat apa-apa dari sana,”ungkap Rustam Tukuboya.

Seraya memperlihatkan beberapa bukti, dia menekankan, kalau aktifitas tambang ilegal ini sangat leluasa beraktifitas. Para pemodal bermain di sana.

“Di lokasi ini dahulunya hutan, namun akibat pencemaran limbah tambang yang dibuang sembarangan, kini pohon-pohon di sana, termasuk puluhan ribu pohon sagu telah mati,”jelasnya seraya mengelus dada.

Seharian berkeliaran dan menyaksikan langsung kondisi terkini di tambang ilegal GB, Rustam Tukuboya mengaku sudah mengambil dokumentasi, baik foto, maupun video untuk dijadikan alat bukti yang akan diteruskan kepada Presiden Prabowo di Jakarta.

Ketika di tanya mengenai isi surat kepada Presiden Prabowo , Tukuboya yang akrab disapa Ade ini , enggan membuka terlalu jauh.

Ia hanya mengatakan , tambang ilegal ini harus sesegera mungkin ditutup permanen. Kemudian ditata kembali dan dikelola secara baik oleh perusahan yang telah mengantongi IUP dan sejumlah koperasi yang telah mengantongi IUPK.

‘Tambang Gunung Botak ini harus dikelola dengan baik yang menguntungkan semua pihak, serta membuka lapangan kerja seluas-luasnya kepada masyarakat, terutama kepada generasi muda angkatan kerja,”ujar Ade

Ditegaskan, kalau niatnya menyurati Presiden untuk kebaikan.” Niat dan tujuan saya baik untuk Negeri Bupola tercinta yang juga tempat kelahiran saya, serta untuk bangsa dan negara ini,”tegas Ade.

Ade merencanakan akan membawa langsung surat kepada Presiden Prabowo ke Jakarta, Minggu depan

“Yaa, saya akan membawa surat secara langsung ke Bapak Presiden Prabowo Melalui Setneg, Pak Prasetyo Hadi,”kata Ade.(LM-04)

Admin

Admin

Related Posts

Ketua DPRD Bursel Desak Kapolres Bursel dan Kapolsek Waesama Segera Tuntaskan Kasus Kematian Gafar Wawangi

Ketua DPRD Bursel Desak Kapolres Bursel dan Kapolsek Waesama Segera Tuntaskan Kasus Kematian Gafar Wawangi

by Admin
November 28, 2025
0

Lensa Maluku, - Ketua DPRD Kabupaten Buru Selatan, Ahmad Umasangadji, mendesak Kapolres Buru Selatan dan Kapolsek Waesama segera menuntaskan kasus...

Tanamkan Jiwa Profesionalisme: Peserta Magang Kemenaker di Lapas Wahai Dibekali Materi Kamtib

Tanamkan Jiwa Profesionalisme: Peserta Magang Kemenaker di Lapas Wahai Dibekali Materi Kamtib

by Admin
November 27, 2025
0

Lensa Maluku, - Sebanyak tiga orang peserta Program Magang Nasional dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) menerima pembekalan intensif mengenai profesionalisme dan...

Panen Sayuran Buah Pare, Wujud Ketahanan Pangan Berkelanjutan di Lapas Wahai

Panen Sayuran Buah Pare, Wujud Ketahanan Pangan Berkelanjutan di Lapas Wahai

by Admin
November 27, 2025
0

Lensa Maluku, – Program ketahanan pangan yang diinisiasi oleh Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai terus menunjukkan hasil nyata. Melalui...

Gubernur Paparkan Kondisi Maluku ke Mendagri Pada Rakor Kepala Daerah se- Maluku

Gubernur Paparkan Kondisi Maluku ke Mendagri Pada Rakor Kepala Daerah se- Maluku

by Admin
November 27, 2025
0

Lensa Maluku, - Gubernur Maluku, Hendrik Lewerissa memaparkan kondisi Provinsi Maluku kepada Menteri Dalam Negeri RI, Tito Karnavian pada Rapat...

Gubernur Maluku Tekankan Peningkatan Kualitas Hidup Masyarakat Lewat Peletakan Batu Pertama Penataan Kawasan Kumuh

Gubernur Maluku Tekankan Peningkatan Kualitas Hidup Masyarakat Lewat Peletakan Batu Pertama Penataan Kawasan Kumuh

by Admin
November 27, 2025
0

Lensa Maluku, – Gubernur Maluku, Hendrik Lewerissa menghadiri sekaligus memberikan sambutan pada acara Peletakan Batu Pertama Peresmian Pembangunan Promenade, Pedestarian,...

Next Post
HMI Buru Labrak HMI  Namlea, Souwakil: Tuntutan Copot Kapolres Prematur,  Gegabah dan Penuh Fitnah

HMI Buru Labrak HMI Namlea, Souwakil: Tuntutan Copot Kapolres Prematur, Gegabah dan Penuh Fitnah

532 Tenaga PPPK Buru Selatan Siap Diusulkan ke BKN untuk Penetapan NIP

532 Tenaga PPPK Buru Selatan Siap Diusulkan ke BKN untuk Penetapan NIP

Discussion about this post

RECOMMENDED

Ketua DPRD Bursel Desak Kapolres Bursel dan Kapolsek Waesama Segera Tuntaskan Kasus Kematian Gafar Wawangi

Ketua DPRD Bursel Desak Kapolres Bursel dan Kapolsek Waesama Segera Tuntaskan Kasus Kematian Gafar Wawangi

November 28, 2025
Tanamkan Jiwa Profesionalisme: Peserta Magang Kemenaker di Lapas Wahai Dibekali Materi Kamtib

Tanamkan Jiwa Profesionalisme: Peserta Magang Kemenaker di Lapas Wahai Dibekali Materi Kamtib

November 27, 2025

Berita Populer

  • BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DPD Golkar Bursel Mengecam Keras Tindakan Pemukulan oleh ZT Kepada Korbid Kepartain Golkar Bursel, Polres di Minta Percepat Proses Hukum

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Quick Count Pilkada Bursel Safitri – Hempri Unggul 36 Persen mengalahkan Dua Pesaingnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Temuan Belatung di MBG, Ketua BRNR Bursel Sudirman Buton Tegaskan Prosedur Keamanan dan Kebersihan MBG Jadi Prioritas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Tim Kampanye MANDAT Ketangkap Main Judi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Contact

© 2022 Lensamaluku.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata

© 2022 Lensamaluku.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In