Berita Terkini Maluku
Tuesday, October 28, 2025
  • Login
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata
No Result
View All Result
Berita Terkini Maluku
No Result
View All Result
Home Uncategorized

Bupati Bursel La Hamidi Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda Ke-97 di Tengah Guyuran Hujan, Ini Pesannya

Admin by Admin
October 28, 2025
in Uncategorized
Bupati Bursel La Hamidi Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda  Ke-97 di Tengah Guyuran Hujan, Ini Pesannya

Lensa Maluku, – Ditengah guyuran hujan, Bupati Buru Selatan (Bursel) La Hamidi memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025 yang digelar di halaman kantor bupati setempat Selasa (28/10).

Dalam momentum bersejarah tersebut, Bupati La Hamidi mengajak seluruh pemuda agar menjadi agen perubahan. “Pemuda dan pemudi indonesia harus terus bergerak, berkarya, serta berinovasi demi mewujudkan indonesia yang lebih maju” ucap Bupati saat membacakan sambutan Menteri menteri Pemuda dan olahraga Republik Indonesia.

RELATED POSTS

Peringati Sumpah Pemuda, Kalapas Namlea Dorong Generasi Muda Kobarkan Semangat Kepahlawanan

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

Bupati menyampaikan saat ini kita hidup di zaman yang serba cepat dan penuh perubahan, di tengah perkembangan dunia digital, untuk itu pemuda indonesia harus mampu menjadi pelaku perubahan, bukan hanya penonton.

“jadilah pemuda yang adaptif, kreatif, dan berintegritas. gunakan kecerdasan, semangat, dan kemampuan untuk membangun negeri ini dari berbagai bidang” ajaknya dengan penuh semangat.

Bupati menegaskan perbedaan suku, agama, dan budaya yang kita miliki bukanlah penghalang, tetapi kekayaan yang memperindah bangsa indonesia.

Bupati juga berpesan di momentum hari sumpah pemuda ke-97 ini, agar menjadi waktu yang tepat untuk melakukan refleksi diri. sudah sejauh mana kita berkontribusi untuk bangsa.

Orang nomor Satu di Bursel ini menekankan agar gunakan kecanggihan teknologi / media sosial untuk Hal – hal yang Positif. Untuk menyebarkan inspirasi, bukan ujaran kebencian berita berita hoax.

“Jadilah pemuda dan pemudi yang membawa semangat persatuan di mana pun berada,” tambahnya

Menutup sambutan menteri Pemuda dan olahraga, Bupati Mengajak seluruh komponen di daerah untuk melanjutkan cita-cita luhur para pendahulu bangsa dengan langkah nyata.

“Bangunlah indonesia dari hal-hal kecil di sekitar kita, dari lingkungan tempat kita tinggal, dari bidang keahlian yang kita kuasai, hingga karya-karya besar yang membanggakan negeri. Semangat sumpah pemuda bukan hanya untuk dikenang, tetapi untuk dijalankan, jadilah generasi penerus yang menjaga persatuan, memperjuangkan kemajuan, dan menyalakan harapan bagi masa depan negeri, “tandas La Hamidi.

Tampak upacara ini berjalan lancar dan penuh khidmat hingga akhir, ditutup dengan pembacaan doa oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Buru Selatan, H. Raba La Embo

Usai upacara Bupati La Hamidi menerima piagam penghargaan yang diberikan oleh Kepala bjps kesehatan kepada pemerintah kabupaten buru selatan atas komitmennya mencapai Universal Health Coverage prioritas tahun 2025.

Di memontum tersebut juga Bupati La Hamidi,
yang didampingi Istri/Ketua TP PKK Bursel Wa Uma Hamid menyerahkan piala dan sertifikat penghargaan kepada para juara dari berbagai mata Lomba disaksikan tamu undangan dan para peserta dari berbagai unsur—mulai dari pelajar, ASN, TNI, hingga Polri tetap berada di barisan masing-masing.

Hadir dalam upacara tersebut Kapolres Buru Selatan AKBP Andi P. Lorena, Forkopimda dan para pimpinan OPD Se-Kabupaten Buru Selatan serta Perwira TNI-Polri.

Diketahui, Perwira Upacara Donton Kompi C 735 Nawasena Letda Inf. Akbar Arbain, Komandan Upacara Ipda Fernando Solis. (LM-03).

Admin

Admin

Related Posts

Peringati Sumpah Pemuda, Kalapas Namlea Dorong Generasi Muda Kobarkan Semangat Kepahlawanan

Peringati Sumpah Pemuda, Kalapas Namlea Dorong Generasi Muda Kobarkan Semangat Kepahlawanan

by Admin
October 28, 2025
0

Lensa Maluku, - Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-97 di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea menjadi ajang untuk kembali mengingat...

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

by Admin
October 28, 2025
0

Lensa Maluku, – Berbagai upaya preventif terus digalakkan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea dalam memastikan Lapas bersih dari Handphone,...

Kapolres Buru Selatan Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke 97 Tahun 2025

Kapolres Buru Selatan Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke 97 Tahun 2025

by Admin
October 28, 2025
0

Lensa Maluku, - Bertempat di Halaman Kantor Bupati Buru Selatan, telah dilaksanakan Upacara memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 97 tingkat...

Warga Binaan Lapas Wahai Tingkatkan Iman dan Rasa Syukur lewat Ibadah Minggu

by Admin
October 27, 2025
0

Lensa Maluku, - Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai terus tingkatkan keimanan dengan melaksanakan ibadah syukur yang berlangsung...

Bukti Sukses Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung di Lapas Wahai Capai 1,2 Ton

Bukti Sukses Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung di Lapas Wahai Capai 1,2 Ton

by Admin
October 27, 2025
0

Lensa Maluku, - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai sukses melakukan panen raya jagung sebanyak 1,2 ton atau 4.284 buah,...

Next Post
Kapolres Buru Selatan Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke 97 Tahun 2025

Kapolres Buru Selatan Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke 97 Tahun 2025

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

Discussion about this post

RECOMMENDED

Peringati Sumpah Pemuda, Kalapas Namlea Dorong Generasi Muda Kobarkan Semangat Kepahlawanan

Peringati Sumpah Pemuda, Kalapas Namlea Dorong Generasi Muda Kobarkan Semangat Kepahlawanan

October 28, 2025
Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

Pastikan Blok Steril Halinar, Lapas Namlea Gelar Inspeksi Dadakan

October 28, 2025

Berita Populer

  • BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    BNRN Laksanakan Deklarasi Pembentukan Pengurus Program Makan Bergizi Di Namlea

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DPD Golkar Bursel Mengecam Keras Tindakan Pemukulan oleh ZT Kepada Korbid Kepartain Golkar Bursel, Polres di Minta Percepat Proses Hukum

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Quick Count Pilkada Bursel Safitri – Hempri Unggul 36 Persen mengalahkan Dua Pesaingnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Temuan Belatung di MBG, Ketua BRNR Bursel Sudirman Buton Tegaskan Prosedur Keamanan dan Kebersihan MBG Jadi Prioritas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Tim Kampanye MANDAT Ketangkap Main Judi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Contact

© 2022 Lensamaluku.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Maluku
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum Kriminal
  • Nasional
  • Olahraga
  • Politik
  • Wisata

© 2022 Lensamaluku.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In